Kunjungi Indonesia, Luca Marini Ungkap Tidak Suka Naik Motor Karena Hal Ini

- Penulis

Minggu, 2 Februari 2025 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kunjungi Indonesia, Luca Marini Ungkap Tidak Suka Naik Motor Karena Hal Ini Kunjungi Indonesia, Luca Marini Ungkap Tidak Suka Naik Motor Karena Hal Ini Berkunjung ke Indonesia bareng Joan Mir, Luca Marini ungkap tidak suka naik motor disebabkan oleh hal ini Gridoto / Sport Isal February 2nd, 6:09 AM February 2nd, 6:09 AM Gridoto.com – Kunjungi Indonesia, Luca Marini ungkap tidak suka naik motor. Kunjungan Luca Marini dan juga Joan Mir ini dalam rangka peresmian logo dan nama baru Honda HRC  Castrol. Bertempat di Astra Honda Motor Safety Riding dan Training Center, Luca Marini ungkap penyebabnya ia tidak suka naik motor. “Saya tidak suka naik motor di jalan raya karena berbahaya,” buka Luca Marini kepada Gridoto pada Sabtu (01/02/2025).

Baca Juga :  Itinerary Istanbul 4 Hari 3 Malam Buat Liburan Hemat, Bujet Rp 10 Jutaan, Tiket Pesawat PP

Baca Juga: Livery Tim Honda HRC MotoGP 2025 Berubah, Ini Nama Baru Timnya“Saya lebih suka menaikinya di trek balap, lebih cepat di lintasan balap,” tambahnya. Menurut Luca Marini, saat naik motor di jalan ia harus lebih hati-hati. “Karena kalau di jalan saya harus berhati-hati dengan kondisi sekitar,” kata Luca. “Saya tidak merasa aman,” tambahnya.

Baca Juga: Resmi Honda HRC Gaet Castrol di MotoGP 2025, Joan Mir dan luca Marini Bilang GiniLuca Marini juga kasih komentar pengendara motor yang pakai sandal. “Saya juga lihat beberapa pengendara di jalan pakai sandal,” kata Luca. “Itu merupakan kondisi yang tidak aman buat saya,” tambahnya. Oleh sebab itu, Luca Marini lebih pilih pakai mobil untuk kegiatan harian.

Baca Juga :  Event Seru di Turyapada Tower Bali, Ada Musik, Seni, dan Seminar

Baca Juga: Ketemu Langsung Joan Mir dan Luca Marini, Begini Komentar Komunitas Honda PCX“Oleh karena itu setiap waktu saya lebkh sering naik mobil atau truck (SUV atau double cabin),” tuturnya saat ditemui di Kota Deltamas, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat.

 

Copyright Gridoto 2025

Related Article

Berita Terkait

Indonesia Peringkat 2 Penyumbang Wisatawan Terbanyak ke Singapura 2024
Intip Daya Tarik Air Terjun Resun di Lingga, Kepri yang Masih Terjaga Keasliannya
Pola Kunjungan Wisatawan Berubah, Penjaga Pantai Gunungkidul Harus Siaga 24 Jam
5 Rekomendasi Tempat Bukber Terfavorit di Depok
Gunung Kerbau di Maluku Barat Daya, Punya Keindahan Alam yang Instagramable
Itinerary Liburan Low Budget 3 Hari 2 Malam di Kuala Lumpur, Bujet Cuma Rp 2 Jutaan
Hong Kong Berupaya Tingkatkan Jumlah Pelancong dengan Memperkenalkan Bayi Panda
Rawan Penipuan, Taiwan Masukkan 5 Negara Asia Tenggara Ini ke Destinasi Berisiko Tinggi

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 12:16 WIB

Indonesia Peringkat 2 Penyumbang Wisatawan Terbanyak ke Singapura 2024

Senin, 17 Februari 2025 - 12:16 WIB

Intip Daya Tarik Air Terjun Resun di Lingga, Kepri yang Masih Terjaga Keasliannya

Senin, 17 Februari 2025 - 11:27 WIB

Pola Kunjungan Wisatawan Berubah, Penjaga Pantai Gunungkidul Harus Siaga 24 Jam

Senin, 17 Februari 2025 - 11:26 WIB

5 Rekomendasi Tempat Bukber Terfavorit di Depok

Senin, 17 Februari 2025 - 11:26 WIB

Gunung Kerbau di Maluku Barat Daya, Punya Keindahan Alam yang Instagramable

Berita Terbaru

sports

Daftar Harga Jersey Timnas Indonesia, Termurah Rp 199 Ribu

Senin, 17 Feb 2025 - 12:06 WIB