Berita finance

finance

Indika Energy (INDY) Teken Perjanjian Fasilitas Multicurrency Senilai Rp 2,8 triliun

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 11:28 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 11:28 WIB

Ragamutama.com JAKARTA. PT Indika Energi Tbk (INDY) kantongi fasilitas pinjaman multicurrency senilai US$ 203 juta dan Rp 2,80 triliun dari sejumlah bank. Kesepakatan yang ditandatangani pada 25 Juni 2025 itu juga melibatkan sejumlah anak perusahaannya. Dalam keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI) Kamis (26/6), para anak usaha INDY seperti PT Indika Inti Corpindo, PT Tripatra Multi Energi, PT Tripatra Engineering, PT Tripatra…

finance

Cara Ikut e-IPO bagi Pemula untuk Investasi Saham Baru BEI

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 11:22 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 11:22 WIB

Ragamutama.com Simak cara ikut e-IPO untuk saham baru di BEI dan daftarnya pada Juni 2025. Investor tentu menunggu beberapa pilihan perusahaan yang akan terdaftar di BEI. Salah satu sistem pembayaran adalah e-IPO saham (Electronic Initial Public Offering). Sistem digital ini disediakan oleh Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Sistem ini memudahkan investor ritel dalam mengikuti penawaran umum perdana saham perusahaan…

finance

IHSG Lanjut Menguat pada Perdagangan Kamis (26/6) Pagi

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 10:57 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 10:57 WIB

Ragamutama.com JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) lanjut menguat pada perdagangan Kamis (26/6) pagi. Pukul 09.57 WIB, IHSG menguat 24,18 poin atau 0,35% ke level 6.856,32. Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana memperkirakan IHSG masih rawan bergerak terkoreksi, dengan support 6.784 dan resistance 6.864. “Dari sisi sentimen, akan dipengaruhi investor yang mencermati akan konflik di Timur Tengah dan juga pidato dari The Fed mengenai…

finance

Bursa Asia Menguat pada Kamis (26/6) Pagi

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 08:52 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 08:52 WIB

Ragamutama.com JAKARTA. Bursa Asia bergerak mixed pada perdagangan Kamis (26/6), dengan mayoritas indeks menguat. Pukul 08.21 WIB, indeks Nikkei 225 naik 346,92 pin atau 0,90% ke 39.290,01, Hang Seng turun 129,38 poin atau 0,53% ke 24.345,29, Taiex naik 26,47 poin atau 0,12% ke 22.453,04, ASX 200 turun 17,09 poin atau 0,20% ke 8.542,10, Straits Times turun 0,39 poin atau 0,01% ke 3.925,63 dan FTSE Malaysia naik 2,07 poin atau 0,14% ke 1.521,86….

finance

Saham Ini Dibeli Grup Djarum dengan Harga Tinggi, Investor Perlu Ikut Beli / Jual?

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 07:58 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 07:58 WIB

Ragamutama.com JAKARTA. Grup Djarum memborong saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan harga tinggi, melebihi harga saat ini. Apakah investor perlu ikut beli atau jual saham tersebut? Grup Djaruum membeli saham emiten pengelola rumah sakit Hermina, yakni PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL). Merujuk keterbukaan informasi di BEI, Djarum melalui PT Dwimuria Investama Andalan membeli sebanyak 559.185.300 saham HEAL dengan harga pelaksanaan pengalihan…

finance

Cermati Ini 8 Emiten yang Masuk Cum Date Kamis (26/6), Tertinggi Rp 273 per saham

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 07:47 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 07:47 WIB

Ragamutama.com JAKARTA. Menjelang akhir Juni, masih ada sejumlah emiten yang berencana untuk membagikan dividen atas laba bersih yang diperolehnya di tahun 2024. Pada Kamis (26/6) akan ada 8 emiten yang memasuki masa cumulative date. Cum date sendiri dimaknai sebagai hari terakhir yang menentukan bagi investor untuk mendapatkan dividen atas saham. Lewat dari tanggal tersebut, investor sudah tidak bisa mendapatkan dividen yang dibagikan. Nilai…

finance

Permintaan Energi AS Kuat, Harga Minyak Dunia Rebound

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 07:23 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 07:23 WIB

Harga minyak dunia menguat hampir 1% didorong oleh data pemerintah AS yang menunjukkan permintaan energi domestik yang kuat.

finance

Saratoga Bakal Bagikan Dividen Senilai Rp 200 Miliar Setara Rp 14,75 Per Lembar Saham

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 06:57 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 06:57 WIB

Saratoga Investama Sedaya Tbk umumkan dividen tunai Rp 200 miliar, optimalkan peluang di sektor strategis.

finance

Investor Pantau Iran-Israel dan Pernyataan Bos The Fed, Wall Street Ditutup Variatif

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 06:23 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 06:23 WIB

Bursa saham AS ditutup variataif pada perdagangan Rabu (25/6) seiring dengan sikap investor yang mencerna perkembangan gencatan senjata Israel dan Iran.

finance

IHSG Diprediksi Rawan Terkoreksi pada Kamis (26/6), Simak Rekomendasi Saham Berikut

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 06:17 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 06:17 WIB

Ragamutama.com JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 0,54% ke 6.832,14 pada akhir perdagangan Rabu (25/6). Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana melihat, koreksi IHSG ini disebabkan oleh koreksi saham emiten perbankan bigcaps. Untuk Kamis (26/6) hari ini, IHSG diperkirakan masih rawan bergerak terkoreksi, dengan support 6.784 dan resistance 6.864. “Dari sisi sentimen, akan dipengaruhi investor yang mencermati akan konflik…

finance

Bank Raya (AGRO) Dapat Restu Buyback Saham Senilai Rp 20 Miliar

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 06:02 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 06:02 WIB

Ragamutama.com JAKARTA. PT Bank Raya Indonesia Tbk (AGRO) telah mendapat restu dari pemegang saham untuk melaksanakan buyback saham. RUPS menyetujui buyback saham tersebut sebanyak-banyaknya mencapai Rp 20 miliar. Ida Bagus Ketut Subagia, Direktur Utama Bank Raya mengungkapkan buyback dilakukan dalam rangka meningkatkan engagement dan ownership pekerja terhadap perusahaan serta adanya keyakinan Manajemen bahwa kinerja Perseroan akan terus…

finance

5 Instrumen Investasi Aman di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global 2025

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 04:12 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 04:12 WIB

Ragamutama.com JAKARTA. Semester II-2025 masih akan diwarnai ketidakpastian, terutama terkait risiko eksternal. Namun, sinyal de-eskalasi konflik dan arah kebijakan The Fed yang lebih dovish membuka peluang bagi stabilisasi pasar. Kepala Ekonom Bank Permata, Josua Pardede mengatakan bahwa sentimen ketidakpastian global diperkirakan tetap akan berlanjut di semester II, meskipun intensitasnya bisa menurun. Faktor-faktor utama seperti konflik…

finance

Alami Gagal Bayar, Begini Profil Akseleran

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 03:43 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 03:43 WIB

Permasalahan gagal bayar ini diketahui mulai muncul sejak awal 2025.

finance

Sosok Margono Djojohadikusumo, Dirut Pertama BNI

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 02:38 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 02:38 WIB

Margono Djojohadikusumo, perintis sekaligus Direktur Utama Bank Negara Indonesia (BNI) yang pertama. Bagaimana sosok dia?

finance

Mundurnya Presiden Komisaris BATA, Kinerja Perusahaan Terungkap

finance | Kamis, 26 Juni 2025 - 01:08 WIB

Kamis, 26 Juni 2025 - 01:08 WIB

Direktur BATA Hatta Tutuko mengatakan permohonan pengunduran diri ini bakal diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham

finance

Harga Minyak Naik Tipis, Gencatan Senjata Iran-Israel Jadi Pemicu?

finance | Rabu, 25 Juni 2025 - 23:32 WIB

Rabu, 25 Juni 2025 - 23:32 WIB

Harga minyak mentah dunia naik 2 persen akibat stabilitas gencatan senjata Iran-Israel dan ekspektasi pemotongan suku bunga AS.

finance

WINS, BKSL, PGEO: Analisis Teknikal Saham Kamis, Potensi Cuan?

finance | Rabu, 25 Juni 2025 - 20:13 WIB

Rabu, 25 Juni 2025 - 20:13 WIB

Ragamutama.com – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali melemah 0,54% ke level 6.832,14 pada akhir perdagangan Rabu (25/6). Berikut rekomendasi sejumlah saham dari analis untuk perdagangan Kamis (26/6). 1. PT Wintermar Offshore Marine Tbk (WINS) WINS direkomendasikan buy on weakness karena memiliki potensi rebound dari support garis MA20 yang juga merupakan support bullish channel-nya. Risiko penurunan terbatas, dengan RSI berada di…

finance

KB Bank & Eximbank Bersatu, Pacu Pembiayaan Ekspor Indonesia!

finance | Rabu, 25 Juni 2025 - 18:38 WIB

Rabu, 25 Juni 2025 - 18:38 WIB

Ragamutama.com Jakarta, 25 Juni 2025 – Dalam upaya memperkuat ketahanan ekonomi nasional di tengah dinamika perdagangan global yang semakin menantang, PT Bank KB Bukopin Tbk (“KB Bank”) menjalin kerja sama strategis dengan Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (“LPEI” atau “Indonesia Eximbank”). Kolaborasi ini diwujudkan melalui penandatanganan perjanjian kerja sama yang berlangsung di Banking Hall, Kantor Pusat KB Bank – Jakarta. Melalui…

finance

Perang Iran-Israel Ancam Neraca Dagang RI, Ini Kata Peneliti

finance | Rabu, 25 Juni 2025 - 15:17 WIB

Rabu, 25 Juni 2025 - 15:17 WIB

Peneliti dan Analis Kebijakan CIPS Hasran mengatakan, perang Iran-Israel berpotensi menggerus kinerja dan surplus ekspor Indonesia.