Ada Blue Chip, Cek Rekomendasi Saham Pilihan untuk Senin (3/2)

- Penulis

Senin, 3 Februari 2025 - 08:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akan memulai perdagangan dari posisi 7.109 pada Senin (3/2). Level ini diraih usai IHSG 35,71 poin alias 0,5% pada akhir perdagangan, Jumat (31/1) lalu.

Technical Analyst Binaartha Sekuritas Ivan Rosanova mengatakan IHSG menghadapi resisten Fibonacci terdekat di level 7.216, di mana penembusan di atasnya akan membuka jalan untuk memperpanjang kenaikannya menuju resisten berikutnya di level 7.283.

“Namun demikian, IHSG akan melanjutkan koreksi sebelumnya menuju 7.015 jika tetap berada di bawah 7.216,” kata Ivan dalam risetnya, Senin (3/2). 

Baca Juga :  Investor di BEI Kini Bisa Transaksi Kontrak Berjangka Asing MSCI Hong Kong di BI

Baca Juga: Intip Enam Saham Pilihan CGS International untuk Perdagangan Senin (3/2)

Level support IHSG berada di 6.977, 6.931 dan 6.835, sementara level resistennya di 7.216, 7.283 dan 7.349. Indikator MACD menunjukkan kondisi netral.

Simak rekomendasi saham pilihan di pekan pertama Februari 2025:

1. PT XL Axiata Tbk (EXCL)

Rekomendasi: Buy on weakness 

Support: Rp 2.160

Resistance: Rp 2.970, Rp 3.050, Rp 3.180 dan Rp 3.350

2. PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO)

Rekomendasi: Trading buy

Support: Rp 70

Resistance: Rp 92, Rp 97 dan Rp 110

Baca Juga :  Bos IKN Buka Suara soal Proyek yang Tak Kunjung Dibangun

Baca Juga: Cek Rekomendasi Saham ADRO, BUMI, MDKA, MAPA untuk Perdagangan Senin (3/2)

3. PT Indosat Tbk (ISAT)

Rekomendasi: Buy on weakness

Support: Rp 2.200

Resistance: Rp 2.520, Rp 2.640, Rp 2.710 dan Rp 2.840

4. PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI)

Rekomendasi: Buy on weakness

Support: Rp 1.190

Resistance: Rp 1.400, Rp 1.480 dan Rp 1.580

5. PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA)

Rekomendasi: Speculative buy

Support: Rp 360

Resistance: Rp 400, Rp 416, Rp 436 dan Rp 450

Berita Terkait

Harga Emas Tertekan di Awal Pekan, Analis: Pelemahan Dolar AS
Trifita Deto Muara Operasikan Pabrik Detonator untuk Industri Tambang
Harga Emas Antam Hari Ini, Turun Rp7000
IHSG Melonjak Lebih dari 1%, Simak Strategi & Rekomendasi Saham Berikut Ini
Cipta Perdana Lancar (PART) Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Penguasa Malaysia
Driver Ojol Demo Tuntut THR, Menaker: Habis Rapat Saya Temui Mereka
Harga Emas Antam Turun Rp 7.000, Jadi Rp 1.671.000 per Gram
IHSG Dibuka Menguat, Pasar Masih Tunggu Hasil RDG Bank Indonesia

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 11:57 WIB

Trifita Deto Muara Operasikan Pabrik Detonator untuk Industri Tambang

Senin, 17 Februari 2025 - 11:57 WIB

Harga Emas Antam Hari Ini, Turun Rp7000

Senin, 17 Februari 2025 - 11:56 WIB

IHSG Melonjak Lebih dari 1%, Simak Strategi & Rekomendasi Saham Berikut Ini

Senin, 17 Februari 2025 - 11:56 WIB

Cipta Perdana Lancar (PART) Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Penguasa Malaysia

Senin, 17 Februari 2025 - 11:56 WIB

Driver Ojol Demo Tuntut THR, Menaker: Habis Rapat Saya Temui Mereka

Berita Terbaru

sports

Daftar Harga Jersey Timnas Indonesia, Termurah Rp 199 Ribu

Senin, 17 Feb 2025 - 12:06 WIB