Hasil Liga Champions: Bertabur Skor Tipis

- Penulis

Kamis, 13 Februari 2025 - 07:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – Play offoff 16 besar Liga Champions baru saja menyelesaikan partai leg pertama, Kamis (13/2/2025) dini hari WIB.

Terbaru, ada empat laga tersaji yang melibatkan tim-tim besar seperti AC Milan, Bayern Munchen, hingga Benfica.

Yang menarik, empat laga tersebut semuanya berakhir dengan skor tipis alias margin satu gol.

Ada satu kejutan tercipta saat AC Milan takluk 0-1 saat menyambangi markas klub Belanda, Feyenoord.

Baca Juga :  Herry IP Buka Suara Usai Dituding Berkhianat Bawa Ganda Putra Malaysia Juara Asia

Gol tunggal Igor Paixao pada menit ke-3 memaksa Milan harus menang pada leg kedua jika ingin menjaga kans lulus ke 16 besar.

Sementara itu, Bayern Munchen harus bersusah payah menang 2-1 dari tuan rumah Celtic.

Gol Michael Olise (45′) dan Harry Kane (49′) dibalas oleh Daizen Maeda (79′).

Kemudian, Benfica juga menang tipis 1-0 berkat gol tunggal Vangelis Pavlidis (48′) saat bertandang ke markas AS Monaco.

Baca Juga :  Real Madrid vs Arsenal: Keyakinan Marcelo, Los Blancos Tak Pernah Menyerah!

Terakhir, Atalanta dipaksa mengakui ketangguhan klub Belgia, Club Brugge. La Dea tumbang 1-2.

Club Brugge mencetak dua gol lewat aksi Ferran Jutgla (15′) dan Gustaf Nilsson (90+4′), sedangkan gol hiburan Atalanta lahir dari Mario Pasalic (41′).(mcr15/jpnn)

Hasil Playoff 16 Besar Liga Champions

  • Feyenoord 1-0 AC Milan
  • AS Monaco 0-1 Benfica
  • Celtic 1-2 Bayern Munchen
  • Club Brugge 2-1 Atalanta

Berita Terkait

Sindhu Tersingkir di Sudirman Cup 2025, India Tetap Dominasi Grup D
Alwi Farhan: Reaksi Menang Dramatis Lawan Antonsen di Piala Sudirman 2025
Jeka Saragih Siap Hadapi Jung Yong Lee, Petarung Tak Terkalahkan Korea di UFC 316
Proyek Baru Yamaha Terancam Gagal? Kebangkitan Quartararo Jadi Pertanyaan Besar
Dramatis! Jepang Comeback Epik dari 0-2, Taklukkan Malaysia di Sudirman Cup 2025
Xabi Alonso Incar 2 Pemain Bintang Ini untuk Real Madrid Jika Terpilih Jadi Pelatih
Sudirman Cup 2025: Liang/Wang Selamatkan China, Ganda Putri Sempurnakan Gelar Juara!
Aksi Ogura di MotoGP: Skill Langka Bikin Komentator Terpukau!

Berita Terkait

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:35 WIB

Sindhu Tersingkir di Sudirman Cup 2025, India Tetap Dominasi Grup D

Kamis, 1 Mei 2025 - 21:43 WIB

Jeka Saragih Siap Hadapi Jung Yong Lee, Petarung Tak Terkalahkan Korea di UFC 316

Kamis, 1 Mei 2025 - 20:56 WIB

Proyek Baru Yamaha Terancam Gagal? Kebangkitan Quartararo Jadi Pertanyaan Besar

Kamis, 1 Mei 2025 - 20:27 WIB

Dramatis! Jepang Comeback Epik dari 0-2, Taklukkan Malaysia di Sudirman Cup 2025

Kamis, 1 Mei 2025 - 20:19 WIB

Xabi Alonso Incar 2 Pemain Bintang Ini untuk Real Madrid Jika Terpilih Jadi Pelatih

Berita Terbaru

Education And Learning

Ujian UTBK SNBT 2025 Diduga Banyak Kecurangan: Sistem Pendidikan Butuh Perbaikan

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:15 WIB

technology

WhatsApp Perluas Fitur: Panggilan Suara & Video Kini di Web

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:04 WIB