IHSG Diprediksi Melandai, Simak Analisis dan Rekomendasi Saham Hari Ini

- Penulis

Senin, 10 Februari 2025 - 08:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, RAGAMUTAMA.COM – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan akan melamah terbatas pada sesi perdagangan hari ini, Senin (10/2/2025).

Pada penutupan bursa pekan lalu, IHSG melemah ke level 6.742, atau turun 132,96 poin setara 1,93 persen.

Direktur Research and Investment Pilarmas Investindo Sekuritas Maximilianus Nico Demus mengatakan, laporan data ketenagakerjaan Amerika Serikat (AS) menunjukkan sektor ketenagakerjaan yang melambat, tetapi tetap sehat dan kuat, dengan tingkat upag yang stabil.

Kombinasi data tersebut mampu menekan angka pengangguran di AS dari semula 4,1 persen menjadi 4 persen.

Hal ini juga memperkecil peluang bank sentral AS Federal Reserve (The Fed) memangkas tingkat suku bunga. Kebijakan suku bunga mungkin akan sta bil dalam waktu yang lebih lama.

Dari dalam negeri, Bank Indonesia (BI) menilai, kebijakan ekonomi pemerintahan Donald Trump berpotensi meningkatkan inflasi di AS dan menciptakan ketidakpastian global.

Itu termasuk dampaknya terhadap aliran modal ke negara berkembang seperti Indonesia.

Baca Juga :  Update Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri 24 di Pegadaian Hari Ini, Sabtu 19 April 2025

“Berdasarkan analisa teknikal, kami melihat IHSG berpotensi melemah terbatas dengan support dan resistance di level 6.630 sampai 6.950,” kata dia dalam analisisnya, Senin (10/2/2025).

Sementara itu, analis Binaartha Sekuritas Ivan Rosanova mengatakan, IHSG membentuk candle hammer pada penutupan Jumat lalu.

Menurut dia, ini mengindikasikan potensi rebound jangka pendek. Namun demikian, jika menembus di bawah fraktal 6.639, IHSG dapat melanjutkan tren turun menuju 6.542.

“Level support IHSG berada di 6.639, 6.542, dan 6.480, sementara level resistennya di 7.002, 7.125, 7.232, dan 7.349. Indikator MACD menunjukkan adanya momentum bearish,” terang dia.

Berikut ini adalah rekomendasi saham hari ini dari beberapa perusahaan sekuritas.

1. Pilarmas Investindo

  • JPFA last price 2.080, support 1.960, resistance 2.170, target 2.150
  • ESSA last price 840, support 825, resistance 865, target 860
  • INCO last price 2.930, support 2.800, resistance 3.010, target 2.990
Baca Juga :  Cek Penerima Bansos Pakai NIK KTP,Prediksi Kapan PKH dan BPNT 2025 Tahap 1 Kapan Cair Kantor Pos

2. Binaartha Sekuritas

  • ADRO trading buy, support 2.190, resistance 2.580-3.150, target 2.580
  • ARTO hold, support 2.090, resistance 2.380-2.90, target 2.380
  • BMRI speculative buy, support 4.160, resistance 5.425-6.225, target 5.425
  • INKP speculative buy, support 5.700, resistance 6.425-7.900, target 6.425

3. MNC Sekuritas

  • BBRI speculative buy 3.890-3.920, stoploss below 3.800, target 4.110-4.340
  • ITMG buy on weakness 25.425-25.625, stoploss below 24.975, target 26.100-26.725
  • MIKA buy on weakness 2.360-2.400, stoploss below 2.290, target 2.500-2.62TOBA sell on strength 386-396

Disclaimer: Artikel ini bukan ajakan untuk membeli atau menjual saham. Semua rekomendasi dan analisis saham berasal dari analis sekuritas yang bersangkutan, dan Kompas.com tidak bertanggung jawab atas keuntungan atau kerugian yang timbul. Keputusan investasi sepenuhnya berada di tangan investor. Pastikan untuk melakukan riset menyeluruh sebelum membuat keputusan investasi.

Berita Terkait

8 Tuntutan Pengusaha: Solusi Produktivitas & Kesejahteraan Buruh?
Prospek Emiten Grup Pertamina 2025: Analisis Mendalam dan Rekomendasi Investasi
Investor Asing Lepas Rp20 Triliun: Saham-Saham Apa Saja yang Dilepas Besar-besaran Sebulan Terakhir?
Lippo Cikarang Bukukan Penjualan Rp 323 Miliar di Kuartal Pertama 2025
Bahlil Yakin Target Produksi Migas 1 Juta Barel Tercapai 2030
Laba Bersih Naik di Kuartal I 2025, Simak Rekomendasi Saham Indosat (ISAT)
Analisis Saham PTPP: Prediksi Kinerja dan Rekomendasi Investasi 2025
Pendapatan United Tractors (UNTR) Naik 6% di Kuartal I-2025, Laba Bersih Turun 30%

Berita Terkait

Kamis, 1 Mei 2025 - 15:27 WIB

8 Tuntutan Pengusaha: Solusi Produktivitas & Kesejahteraan Buruh?

Kamis, 1 Mei 2025 - 15:23 WIB

Prospek Emiten Grup Pertamina 2025: Analisis Mendalam dan Rekomendasi Investasi

Kamis, 1 Mei 2025 - 15:11 WIB

Investor Asing Lepas Rp20 Triliun: Saham-Saham Apa Saja yang Dilepas Besar-besaran Sebulan Terakhir?

Kamis, 1 Mei 2025 - 14:35 WIB

Lippo Cikarang Bukukan Penjualan Rp 323 Miliar di Kuartal Pertama 2025

Kamis, 1 Mei 2025 - 14:11 WIB

Bahlil Yakin Target Produksi Migas 1 Juta Barel Tercapai 2030

Berita Terbaru

Family And Relationships

Fachri Albar Narkoba, Renata Kusmanto Gugat Cerai: Fakta Terbaru!

Kamis, 1 Mei 2025 - 16:03 WIB

Society Culture And History

Skandal UTBK 2025: Mahasiswa dan Alumni ITB Diduga Lakukan Perjokian!

Kamis, 1 Mei 2025 - 15:51 WIB

Food And Drink

Rayakan May Day: Promo Makanan & Tiket Wahana Menanti!

Kamis, 1 Mei 2025 - 15:47 WIB

entertainment

Raisa Ungkap Pengalaman dan Pandangannya Sebagai Seorang Ambivert

Kamis, 1 Mei 2025 - 15:43 WIB