IHSG Diproyeksi Cenderung Konsolidasi, Cek Saham Rekomendasi Analis pada Rabu (5/2)

- Penulis

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksikan cenderung konsolidasi pada perdagangan hari ini, Rabu (5/2).

Kemarin, IHSG berhasil menguat tipis di akhir perdagangan pada Selasa (4/2) dimana IHSG ditutup naik 43,401 poin atau 0,62% ke 7.073,459.

Investor asing mencatatkan net sell atau jual bersih sebesar Rp 189,06 miliar di seluruh pasar kemarin.

Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana melihat, penguatan IHSG pada Selasa terjadi setelah terkoreksi cukup dalam pada perdagangan Senin (3/2).

Baca Juga :  Populer: Prabowo Resmikan Danantara Hari Ini; Naik KRL-MRT Tinggal Tap QRIS

Pergerakan IHSG kemarin merupakan rebound dalam jangka pendek setelah adanya perundingan Amerika Serikat (AS) dengan Meksiko dan Kanada atas tarif impor masing-masing negara.

“Kemudian, indeks dolar AS kemarin terkoreksi dan rupiah menguat terhadap dolar AS,” ujarnya kepada Kontan, Selasa (4/2).

Pada perdagangan hari Rabu ini, diperkirakan IHSG cenderung konsolidasi dengan support di 7.000 dan resistance 7.097.

“IHSG hari ini diperkirakan akan dipengaruhi oleh rilis data pekerjaan AS dan investor akan menanti rilis data PDB Indonesia,” ungkapnnya.

Baca Juga :  Direktur Anak Usaha SMGR Meninggal Dunia: Kabar Duka dari Danantara

Herditya pun menyarankan investor hari ini untuk mencermati saham PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) dengan target harga Rp 1.425 – Rp 1.470 per saham, PT Bank Jago Tbk (ARTO) dengan target harga  Rp 2.300 – Rp 2.360 per saham, dan PT Bangun Kosambi Sukses Tbk (CBDK) Rp 8.400 – Rp 8.975.

  ANTM Chart by TradingView

Berita Terkait

Indonesia Targetkan 5,3 Juta Pekerja di Sektor Ekonomi Hijau
Misteri Bangkai Kapal Mewah Bayesian: Proses Pengangkatan Dimulai
Wall Street Meroket: Kenaikan Saham Teknologi Picu Pelemahan Harga Emas
Analis Ungkap: Koin Kripto Potensial dengan Prospek Bullish Terkini
IHSG Diprediksi Menguat Terbatas, Cek Proyeksi Jumat Ini!
Rekor Baru! Aliran Modal Asing ke Bitcoin Tembus Rp669 Triliun, Harga Diprediksi Naik Drastis
Prediksi Pasar Saham Mei 2025: Waspadai Fenomena Sell in May and Go Away
Analisis Teknikal Saham BMRI, AKRA, dan GOTO: Rekomendasi untuk Trading Jumat

Berita Terkait

Jumat, 2 Mei 2025 - 02:07 WIB

Indonesia Targetkan 5,3 Juta Pekerja di Sektor Ekonomi Hijau

Jumat, 2 Mei 2025 - 02:04 WIB

Misteri Bangkai Kapal Mewah Bayesian: Proses Pengangkatan Dimulai

Jumat, 2 Mei 2025 - 00:35 WIB

Wall Street Meroket: Kenaikan Saham Teknologi Picu Pelemahan Harga Emas

Kamis, 1 Mei 2025 - 23:35 WIB

Analis Ungkap: Koin Kripto Potensial dengan Prospek Bullish Terkini

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:59 WIB

IHSG Diprediksi Menguat Terbatas, Cek Proyeksi Jumat Ini!

Berita Terbaru

entertainment

Lirik dan Terjemahan Lagu Old Phone Ed Sheeran: Arti Setiap Kata

Jumat, 2 Mei 2025 - 01:35 WIB