Undian Babak 16 Besar Liga Champions: Hasil Undian dan Jadwalnya

Avatar photo

- Penulis

Senin, 3 Maret 2025 - 09:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM, Jakarta – Hasil undian Liga Champions 2024-2025 telah berlangsung di markas UEFA di Nyon, Swiss, Jumat, 21 Februari 2025 lalu. Undian babak 16 besar dimulai 18.00 WIB juga menyertakan babak perempat final dan semifinal.

Sebanyak 16 tim yang melaju ke fase gugur ditentukan melalui dua jalur. Delapan tim teratas di klasemen liga otomatis akan lolos ke babak 16 besar. Sedangkan Delapan tim lainnya harus mengikuti babak playoff dua leg, di mana tim peringkat 9-24 harus memperbutkan sisa tempat di fase gugur.

Tim yang Lolos Fase Liga (Unggulan): Liverpool (Inggris), Barcelona (Spanyol), Arsenal (Inggris), Inter Milan (Italia), Atletico Madrid (Spanyol), Bayer Leverkusen (Jerman), Lille (Prancis), Aston Villa (Inggris).

Tim yang lolos lewat playoff (non-unggulan): Borussia Dortmund (Jerman), Real Madrid (Spanyol), Bayern Munchen (Jerman), PSV Eindhoven (Belanda), Paris Saint-Germain (Prancis), Benfica (Portugal), Feyenoord (Belanda), Club Brugge (Belgia).

Sistem Undian Babak 16 Besar Liga Champions

Klub unggulan dipasangkan berdasarkan peringkat akhir mereka di fase liga untuk membentuk empat pasangan seeded. Pasangan ini terdiri dari tim peringkat 1 dengan 2, 3 dan 4, 5 dan 6, 7 dan 8. Setiap pasangan akan diundi dengan dua tim yang lolos dari babak playoff untuk menentukan lawa mereka di babak 16 besar.

Baca Juga :  Red Sparks Dijadwalkan Main 2 Kali di Indonesia, Kapan dan di Mana?

Hasil Undian Babak 16 Besar Liga Champions

Club Brugge vs Aston Villa

Borussia Dortmund vs Lille

Real Madrid vs Atletico Madrid

Bayern Munchen vs Bayer Leverkusen

PSV Eindhoven vs Arsenal

Feyenoord vs Inter Milan

Paris Saint-Germain vs Liverpool

Benfica vs FC Barcelona.

Hasil Undian Babak Perempat Final Liga Champions

Paris Saint-Germain atau Liverpool vs Club Brugge atau Aston Villa

PSV Eindhoven atau Arsenal vs Real Madrid atau Atletico Madrid

Benfica atau FC Barcelona vs Borussia Dortmund atau Lille

Bayern Muenchen atau Bayer Leverkusen vs Feyenoord atau Inter Milan.

Hasil Undian Semifinal Liga Champions

PSV Eindhoven atau Arsenal, Real Madrid atau Atletico Madrid vs Paris Saint Germain atau Liverpool, Club Brugge atau Aston Villa

Benfica atau FC Barcelona, Borussia Dortmund atau Lille vs Bayern Muenchen atau Bayer Leverkusen, Feyenoord atau Inter Milan.

Jadwal Pertandingan Liga Champions

Jadwal babak 16 besar: 4/5 dan 11/12 Maret

Jadwal perempat final: 8/9 dan 15/16 April

Jadwal Semifinal: 29/30 April dan 6/7 Mei

Baca Juga :  Suporter Persib Dilarang Bawa Atribut Saat Tandang ke Malut United!

Jadwal Final: 31 Mei (Munchen).

Jadwal Babak 16 Besar leg kesatu Liga Champions 2024-2025

Rabu, 5 Maret

  • FC Bruges Vs. Aston Vila (Pukul 00.45 WIB)
  • Borussia Dortmund Vs. Lille (Pukul 03.00 WIB)
  • Real Madrid Vs. Atletico Madrid (Pukul 03.00 WIB)
  • PSV Vs. Arsenal (Pukul 03.00 WIB)

Kamis, 6 Maret

  • Feyenoord Vs. Intermilan (Pukul 00.45 Wib)
  • Paris Saint-Germain Vs Liverpool (Pukul 03.00 WIB)
  • Bayern Munic Vs Bayer Leverkusen (Pukul 03.00 WIB)
  • Benfica Vs. Barcelona (Pukul 03.00 WIB)

Jadwal Babak 16 Besar leg kedua Liga Champions 2024-2025

Rabu, 12 Maret

  • Barcelona Vs. Benfica (Pukul 00.45 WIB)
  • Liverpool Vs. Paris Saint-Germain (Pukul 03.00 WIB)
  • Intermilan Vs. Feyenoord (Pukul 03.00 WIB)
  • Bayer Leverkusen Vs Bayern Munich (Pukul 03.00 WIB)

Kamis, 13 Maret

  • Lille Vs. Borussia Dortmund (Pukul 00.45 WIB)
  • Aston Villa Vs. FC Bruges (Pukul 03.00 WIB)
  • Arsenal Vs. PSV (Pukul 03.00 WIB)
  • Atletico Madrid Vs. Real Madrid (Pukul 03.00 WIB)

Nurdin Saleh dan Antara berkontribusi dalam artikel ini

Pilihan editor: Los Blancos Real Madrid Tempati Puncak UEFA dan Sandang Gelar Klub Terbaik Eropa

Berita Terkait

Gol Kilat Dembele Antar PSG Kalahkan Arsenal, Ini Kata Enrique!
Suporter Persib Dilarang Bawa Atribut Saat Tandang ke Malut United!
Barcelona vs Inter Milan: Gol Tercepat Sejarah & 6 Gol Dramatis, Imbang Sengit!
Ancelotti Tolak Timnas Brasil, Pilih Gaji Fantastis dari Arab Saudi?
Drama 6 Gol! Barcelona Ditahan Imbang Inter, Harapan Belum Padam!
Barcelona vs Inter Milan: Drama 3-3 di Leg Pertama Semifinal Liga Champions
Mimpi Final Liga Champions: Arteta Akui Arsenal Butuh Keajaiban
FIFA Turun Tangan? Respon Vietnam Soal SEA Games dan Erick Thohir

Berita Terkait

Kamis, 1 Mei 2025 - 08:11 WIB

Gol Kilat Dembele Antar PSG Kalahkan Arsenal, Ini Kata Enrique!

Kamis, 1 Mei 2025 - 07:43 WIB

Suporter Persib Dilarang Bawa Atribut Saat Tandang ke Malut United!

Kamis, 1 Mei 2025 - 06:59 WIB

Barcelona vs Inter Milan: Gol Tercepat Sejarah & 6 Gol Dramatis, Imbang Sengit!

Kamis, 1 Mei 2025 - 06:31 WIB

Ancelotti Tolak Timnas Brasil, Pilih Gaji Fantastis dari Arab Saudi?

Kamis, 1 Mei 2025 - 06:19 WIB

Drama 6 Gol! Barcelona Ditahan Imbang Inter, Harapan Belum Padam!

Berita Terbaru

travel

7 Rekomendasi Spa Terbaik di Bandung: Relaksasi Maksimal!

Kamis, 1 Mei 2025 - 08:19 WIB

Family And Relationships

Terungkap! Panggilan Sayang Maxime Bouttier ke Luna Maya Bikin Gempar Netizen

Kamis, 1 Mei 2025 - 08:15 WIB